Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Mahasiswa KKNT UNHAS Inovasi Tepat Guna Mengadakan Sosialisasi Pengenalan Budaya dan Bahasa Prancis di MA Baburrahman Desa Jombe

13 Agustus 2024   11:27 Diperbarui: 2 September 2024   21:15 40 1
Tahun 2024 Universitas Hasanuddin membuka kembali Program Kuliah Kerja Nyata Tematik (KKNT) Gelombang 112, tepatmya di Desa Jombe, Kecamatan Turatea Kabupaten Jeneponto bertemakan "Inovasi Teknologi Tepat Guna". Program KKNT ini merupakan salah satu syarat kelulusan di Universitas Hasanuddin dengan cara mahasiswa KKN terjun langsung ke masing-masing desa yang telah ditentukan oleh pihak kampus. Mahasiswa melakukan pengabdian kepada masyarakat  selama 45 hari. Mahasiswa KKN tersebut sebanyak 7 hinggah 8 orang di setiap desa dari berbagai fakultas dan prodi yang berbeda-beda.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun