Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Intoleransi dan Pancasila

31 Mei 2021   08:53 Diperbarui: 31 Mei 2021   08:57 426 1
Pancasila merupakan pilar ideologis, pedoman dasar, falsafah hidup, dan acuan dari setiap tindakan dan perilaku warga negaranya. Kepribadian bangsa Indonesa dapat tercermin dari Pancasila. Perlu bagi bangsa Indonesia untuk bersama-sama mengamalkan Pancasila demi dapat tercapainya tujuan negara. Salah satu tantangan yang sampai sekarang masih sulit dihadapi oleh masyarakat Indonesia adalah intoleransi keberagaman. Dalam Pancasila sila ketiga, tertulis “Persatuan Indonesia”, tetapi jika intoleransi masih saja terjadi, bukannya persatuan yang terwujud, melainkan perpecahanlah yang akan timbul.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun