Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan Pilihan

58 Tahun Merawat Bangunan Sosio-Emosional

15 Agustus 2023   19:59 Diperbarui: 15 Agustus 2023   20:00 444 5
Pendidikan bukan hanya tentang pencapaian akademis, tetapi juga tentang membantu siswa menjadi individu yang berdaya saing, seimbang emosinya, dan mampu berkontribusi secara positif dalam masyarakat. Oleh karena itu pengembangan bangunan sosio-emosional di satuan pendidikan sangat penting.  Upaya ini tentu saja memiliki dampak yang signifikan pada perkembangan siswa secara holistik.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun