Danau Tao yang terletak di Desa Batang Onang Baru, Padang Lawas Utara, Sumatera Utara, menawarkan panorama alam yang membentang luas hijau.  Dikelilingi perbukitan hijau bak Teletubbies, rerumputan hijau kuning, serta pepohonan  rindang, Danau Tao memancarkan suasana asri dan damai. Air Danau Tao  yang jernih berwarna biru kehijauan adalah daya tarik terbesarnya, enak dipandang dan menyejukkan jiwa. Keindahan Danau Tao tidak hanya menarik perhatian penduduk lokal tetapi juga wisatawan mancanegara.
KEMBALI KE ARTIKEL