Mohon tunggu...
KOMENTAR
Cerpen

Cerita Di Ujung Senja

10 Januari 2025   11:33 Diperbarui: 10 Januari 2025   11:32 39 1
Banyak orang menyukai senja. Guratan merah jingga yang muncul pada waktu sore hari itu memesona banyak pasang mata manusia. Akan tetapi, tidak bagiku. Senja adalah waktu yang ingin ku lewati secepat mungkin. Bukan bermaksud mencaci ciptaan Tuhan, hanya saja aku benci ketika waktu ini terjadi. Maaf, Tuhan. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun