Menjajaki persaingan di kasta tertinggi sebuah kompetisi sepakbola, memang menjadi impian banyak klub dan juga tentu semua pemain. Selain karena membuktikan kualitas tim, dengan bermain di kasta tertinggi sebuah kompetisi, akan semakin mudah mendapatkan sponsor guna meningkatkan pendapatan klub.
KEMBALI KE ARTIKEL