Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan Pilihan

Wisata Literasi: Buah Praktik Merdeka Belajar Berbasis Kebudayaan Lokal

31 Mei 2023   21:47 Diperbarui: 31 Mei 2023   22:18 271 2
Tidak hanya di dalam ruang sekolah atau kampus, belajar dapat dilakukan melalui lingkungan sekitar yang menjadi sumber ilmu. Alam dan masyarakat sekitar memiliki potensi besar sebagai laboratorium pembelajaran. Kurikulum "Merdeka Belajar" yang diusung oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan menjadi inovasi baru dalam dunia pendidikan di Indonesia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun