Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Mengempukkan Daging dengan Enzim Papain dari Buah Pepaya dan Enzim Bromelin dari Buah Nanas

17 Desember 2023   22:15 Diperbarui: 18 Desember 2023   00:58 783 1
Bertambahnya jumlah penduduk dunia, meningkatnya urbanisasi, dan berubahnya gaya hidup telah mengubah pola konsumsi pangan global. Hal ini terlihat dari meningkatnya kesadaran masyarakat akan pentingnya mengonsumsi protein hewani. Protein hewani dapat diperoleh dari produk-produk peternakan, seperti daging, telur, dan susu. Konsumsi protein hewani yang cukup dapat memberikan manfaat bagi kesehatan, pertumbuhan, kecerdasan, dan kekuatan fisik.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun