Secara etimologi nasionalisme berasal dari kata latin natio yang berakar pada kata "nascor" yang mempunyai arti "saya lahir". Nasionalisme adalah suatu perasaan cinta terhadap bangsa. Berdirinya suatu negara dipicu oleh semangat kebangsaan. Tanpa semangat kebangsaan tidak akan pernah lahir suatu negara.
KEMBALI KE ARTIKEL