Provokasi atas panasnya pentas pilkada DKI terus berlanjut. Setelah tak juga mendapat kabar cerah dalam upaya menarik Risma ke persaingan Pilgub Jakarta, rasa stress makin terlihat dari para kader PDIP. Mungkin saking putus asanya mencari kandidat pesaing Ahok, Masinton sampai merasa perlu membawa-bawa kambing berbedak jadi calon Gubernur dari PDIP.
KEMBALI KE ARTIKEL