Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Pilihan

Kong Hu Cu – Kongfusianisme – Pendukung dan Pengeritik pada Zaman Pra-Dinasti Qin 551–221 SM Jilid I (1)

10 Juni 2016   17:04 Diperbarui: 10 Juni 2016   17:25 534 4
Sebagian materi yang terdapat dalam tulisan ini diambil dari nasakah penulis dan media TV dan tulisan dari CCTV Tiongkok, yang  disesuaikan dengan pengertian umum kita. Selain itu, penulis juga melengkapi penulisan ini melalui buku-buku berbahasa Tionghoa yang pernah penulis koleksi selama puluhan tahun dan beberapa situs jejaring yang berkaitan dengan Kong Hu Chu dan para pemikir zaman Pra Dinasti Qin dalam bahasa aslinya dan Inggris. Melalui tulisan ini, penulis berharap pembaca dapat lebih memahami latar belakang dari tulisan-tulisan Kong Hu Cu, berikut dengan ajaran-ajaran dan penerapannya dalam hidup masa kini. Selain itu teks asli juga sengaja dituliskan menurut sumber aslinya seperti Analek (论语lun’yu), dengan tujuan bahwa pembahasan memang berdasarkan sumber literatur yang berkaitan, selain itu kadang kala untuk membedakan nama-nama negara dan orang yang berlaval sama tapi berlainan, misalnya negara Wei 魏 dan Wei卫, dibacanya sama tapi menunjukkan negara yang berbeda. Disamping itu diharapkan agar bagi yang memahami bahasa Mandarin akan bisa lebih menarik, dan bisa lebih menggali lagi isi dari sumber aslinya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun