Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Pilihan

Kami Juga Pantas Mendapatkan Pendidikan

15 Oktober 2017   14:22 Diperbarui: 16 Maret 2019   22:30 615 0
Sudah 73 tahun Indonesia merdeka dan terbebas dari yang namanya penjajahan, kemiskinan, kemalangan, keterpurukan, pendidikan yang kurang, dll. Namun masih sama saja masyarakat Indonesia sekarang masih banyak yang belum merasa merdeka, masih banyak yang mengalami kemiskinan, kemalangan, keterpurukan, dan pendidikan yang sangat sulit didapatkan. Pendidikan di Indonesia contohnya sangat sulit didapatkan oleh masyarakat dengan ekonomi kebawah serta anak-anak yang tinggal di pedalaman dan berada jauh dari kota-kota besar, akibatnya banyak sekali anak-anak yang putus sekolah akibat desakan ekonomi ataupun tidak bisa mendapatkan pendidikan karena tidak adanya tenaga pendidik di daerah pedalaman. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun