Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Alat Peraga Pembelajaran

6 Maret 2024   13:42 Diperbarui: 6 Maret 2024   13:59 46 0
Pada dasarnya pembelajaran Matematika harus memperhatikan interaksi antara guru dan siswa, interaksi guru dengan media pembelajaran, interaksi antara siswa dengan media pembelajaran, dan interaksi guru bersama siswa dengan media pembelajaraan. Agar siswa dapat memperoleh pengalaman belajar yang bermakna. Selama ini mindset dan paradigma pembelajaran matematika yang selama ini dikenal dengan ceramah menjadi paradigma baru  pembelajaran matematika yang bermakna. Selain itu pembelajaran matematika tidak hanya memperhatikan produk belajar tetapi juga perlu memperhatikan proses belajar. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun