Mohon tunggu...
KOMENTAR
Gaya Hidup

Ketulusan Hary Tanoe Membantu Bangsa

19 Mei 2017   04:08 Diperbarui: 19 Mei 2017   04:47 427 3
Hary Tanoesoedibjo tidak henti-hentinya keliling Indonesia untuk mengentaskan kesenjangan yang semakin melebar. Indonesia sedang dirudung masalah, masalah yang sama dari tahun ke tahun. Kemiskinan dan kesenjangan ekonomi dan sosial. Ketimpangan kekayaan antara orang kaya dan miskin di Indonesia termasuk paling buruk di dunia. Berdasarkan survei lembaga keuangan Swiss, Credit Suisse, 1 persen orang terkaya di Indonesia menguasai 49,3 persen kekayaan nasional. Kondisi ini hanya lebih baik dibanding Rusia, India, dan Thailand. Luar biasa. Satu persen dari 260 juta jiwa kekayaannya sama dengan 130 juta jiwa penduduk Indonesia. Sangat timpang jika dibandingkan dengan mayoritas masyarakat Indonesia yang hidup rata-rata tidak jauh dari garis kemiskinan. Ketimpangan ekonomi Indonesia menempati peringkat 4 dunia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun