Kopi merupakan salah satu komoditas dan produk mentah yang sangat dibutuhkan di pasaran saat ini. Sektor kuliner terutama caf selalu memiliki kopi di dalam menu. Minuman bekopi sering kali menjadi menu yang dipesan oleh pengunjung caf untuk menemani kegiatan, seperti mengerjakan pekerjaan, mengerjakan tugas, rapat, online meeting atau sekedar berkumpul dengan rekan dan pasangan. Desa Tenjolaya merupakan salah satu daerah yang menjadi pemasok biji kopi ke berbagai daerah hingga dibangun perkumpulan petani kopi di Desa Tenjolaya.
KEMBALI KE ARTIKEL