Perkembangan teknologi membawa angin segar bagi dunia perpajakan. Kecerdasan Buatan atau sering disebut Artificial Intelligence (AI) kini menjadi asisten andal dalam mengelola dan menyelesaikan kewajiban pajak, menghadirkan solusi inovatif yang mengantarkan kemudahan, efisiensi, dan keakuratan bagi wajib pajak dan otoritas pajak.
KEMBALI KE ARTIKEL