Pasar Tanjung memiliki karakteristik khusus yang berbeda dan tergantung pada lokasinya maupun budaya setempat. Namun secara umumnya, pasar tradisional seperti ini perannya sangat penting dalam kehidupan sehari- hari masyarakat lokal, karena dapat menyediakan akses ke berbagai barang dagangan, dan menciptakan ikatan sosial dalam komunitas. Pasar ini didirikan pada tahun 1973, terletak di antara jalan- jalan dengan berbatasan langsung dengan sisi selatan Jl. Trunijoyo, sebelah utara Jl. Untung Suropati, sebelah timur Jl.Dr. Wahidin dan sebelah barat Jl. Samanhudi. Jam Operasional: Â Pagi Jam 03.00 WIB s/d 04.30 WIB Â Sore Jam 15.30 WIB s/d 22.00 WIB Luas Tanah : 25.105 m Jumlah Kios/ Los Lantai Bawah : Â 531 Unit Lantai Atas 720 Unit Total Toko 1251 Unit
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.