Suatu pengantar monopoli
Monopoli berasal dari bahasa Yunani yaitu monos yang artinya sendiri dan polein yang berarti penjual. Monopoli atau pasar monopoli adalah suatu bentuk pasar di mana sebuah penjual tunggal mengusai pasar, berkuasa untuk menentukan harga dan tidak punya barang sejenis yang hampir sama. Monopoli menetapkan sebuah hal tentang tidak terdapat barang lain yang sejenisnya dan tidak ada pesaing bagi sebuah pelaku monopoli. Monopoli dapat menentukan harga dapat menaikan atau bahkan mengurangi dan dapat menentukan jumlah barang atau produk yang ada di pasaran.