Hari ini (11/11) hujan deras mengguyur tubuhku yang terbalut mantel dalam perjalanan pulang kuliah dari UNSIQ menuju ke Banjarnegara. Dalam perjalanan tersebut, ketika sudah sampai di desa Bandingan, aku melihat air menggenang di jalan dan cukup menggangu para pengguna jalan. Maka akupun berpikir kenapa bisa begitu?