Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Para Pedagang Kesulitan Menemukan Sarana Cuci Tangan di Alun-alun Kramatwatu

25 Maret 2021   10:00 Diperbarui: 25 Maret 2021   10:02 396 1
Kramatwatu, Kabupaten Serang - Sudah memasuki tahun kedua pandemi Covid-19 justru membuat Alun-Alun Kramatwatu di Kecamatan Kramatwatu semakin ramai dikunjungi oleh warga dan juga para pedagang. Namun, di sekitar Alun-Alun tersebut, sampai saat ini belum dilengkapi dengan sarana cuci tangan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun