Mohon tunggu...
KOMENTAR
Trip

Pemanfaatan Potensi Gunung Papandayan sebagai Eco-Museum Pertanian

12 Desember 2021   18:00 Diperbarui: 12 Desember 2021   18:19 568 2
Garut atau biasa yang disebut Kota Intan merupakan sebuah Kabupaten yang berada di Provinsi Jawa Barat. Secara Georgrafis Garut ini dekat dengan berbagai kota besar, seperti Kota Bandung dan Kota Tasikmalaya. Selain terkenal dengan dodolnya, Garut ini terkenal dengan sebutan Kota Intan. Tak heran Garut ini disebut kota intan karena Garut ini khususnya dalam sektor paiwisata, memliki berbagai kawasan wisata yang sangat indah dan menarik. Salah satu tempat wisata yang terkenal di Garut ini yaitu Gunung Papandayan yang saat ini telah menjadi objek wisata yang sangat digemari oleh berbagai kalangan masyarakat dari berbagai daerah.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun