"Tujuan ssc mipa adalah dimana mengembangkan karakter mahasiswa sebagai wujud mempertahankan eksistensi perjuangan mahasiswa serta mengukuhkan karakter mahasiswa parepare yang bermoral dan memiliki nilai-nilai kesadaran yang bernuansa islami," kata Angrian Maulana, Ketua umum ssc mipa.