Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Pilihan

Refleksi Diri Memaknai Kemerdekaan

22 Agustus 2023   15:35 Diperbarui: 24 Agustus 2023   15:14 287 3
Apabila kita mengingat kembali tema kemerdekaan maka rasanya kita perlu mengingat kembali masa – masa perjuangan rakyat Indonesia dalam mengangkat senjata melawan kaum penjajah kolonialis Belanda yang menjajah Indonesia selama tiga setengah abad yang yang lalu(1603 – 1945 ), Jepang selama tiga setengah tahun (1942 – 1945 ),Portugis menginjakkan kaki di Ternate dibawah pimpinan Frasisco Serrao tahun 1512 atas seizin Sultan Ternate, dengan tujuan menguasai perdagangan rempah-rempath Pala dan Cengkih di Maluku.  Spanyol (1580)  mencoba menguasai Kembali Maluku dengan menyerang Ternate.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun