Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Mengenal Teori Perubahan Sosial: Margaret S. Archer

3 Desember 2023   17:10 Diperbarui: 3 Desember 2023   17:22 191 1
Dalam beberapa tahun belakangan ini saya beserta teman-teman sebaya saya merasakan adanya perubahan dalam sistem sosial yang terjadi dalam masyarakat. Fenomena ini saya rasakan terutama dimulai ketika adanya pandemi Covid-19 yang berlangsung dalam 2 tahun terakhir. Pandemi Covid-19 memicu pemberhentian paksa pada setiap jenis kegiatan yang berlangsung. Bahaya akan wabah ini memberi masyarakat rasa takut apabila terjangkit virus Covid-19. Dengan demikian tindakan pencegahan yang dilakukan yakni dengan pembatasan kegiatan-kegiatan diluar kepentingan mendesak. Berbagai kegiatan kemasyarakatan seperti gotong royong, rapat rutin, pengajian, dsb. terpaksa diberhentikan untuk mengurangi resiko akibat adanya wabah Covid-19 ini.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun