Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Hubungan Komunikasi dan Kelekatan Orang Tua dengan Anak pada Blended Family terhadap Self-Esteem Anak Remaja

22 November 2021   14:30 Diperbarui: 22 November 2021   14:45 787 0
 Pada saat memasuki usia remaja seseorang akan lebih sensitif terhadap suatu masalah, terutama masalah dalam keluarga mereka. Banyak kasus yang terjadi pada anak remaja yang mana salah satu penyebabnya adalah keharmonisan antar anggota keluarga yang rendah. Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) menyebutkan bahwa telah terjadi 12.272 kasus yang melibatkan anak remaja sebagai korban dan pelaku pada kasus tawuran, kekerasan fisik, dan kekerasan seksual di Indonesia antara tahun 2011-2016. Kasus tersebut disebabkan oleh rendahnya keharmonisan antar anggota keluarga, kurangnya dukungan dan pembinaan dari orang tua dan guru, rendahnya nilai atau norma keluarga, serta kurangnya solidaritas dari teman sebaya dan lain sebagainya (Puspitawati 2012).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun