Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan Pilihan

Budaya Latah

14 Januari 2015   15:59 Diperbarui: 17 Juni 2015   13:10 26 0

Dewasa ini, kita telah memasuki era digital dan informasi, dimana dunia ini tidak lagi seluas yang kita bayangkan, tapi sudah sesempit daun kelor. Dalam sekejap kita sudah bisa mengobok-obok dunia dan seisinya. Tak pelak, fenomena media sosial dan dunia maya pun telah menyita banyak waktu dari aktivitas keseharian kita. Rasanya kehidupan kita sekarang ini tidak boleh lepas dari kedua hal tersebut. Berjam-jam kita habiskan untuk bisa bermain dan menyelam kedalam ‘keindahan’ media sosial dan dunia maya. Dan kadang kita sampai lupa segalanya; bahkan kebutuhan perut kita pun seolah tergadaikan olehnya. Ya, kedua hal tersebut sudah menjadi kebutuhan primer kita sehari-hari, sampai-sampai mengalahkan kebutuhan makan kita.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun