Koat Coffee Bandung adalah sebuah kafe yang menyajikan suasana nyaman dan tenang, cocok untuk mahasiswa UIN Sunan Gunung Djati Bandung yang membutuhkan tempat untuk belajar, berdiskusi, atau sekadar menikmati secangkir kopi. Terletak di dekat kampus 2, Koat Coffee menawarkan lebih dari sekadar kopi. Tempat ini menjadi ruang kreativitas bagi para mahasiswa yang ingin melepas penat dari aktivitas akademik.
KEMBALI KE ARTIKEL