Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Mengapa Remaja Cenderung Labil

2 Desember 2022   17:12 Diperbarui: 2 Desember 2022   17:15 409 2
Remaja sering dikaitkan dengan pola pikir yang tidak stabil. Hal ini tentunya tidak luput dari perkembangan psikologi remaja itu sendiri, khususnya perkembangan kognitif. Perkembangan kognitif anak muda dimulai di rumah, di sekolah dan di antara keduanya ligkungan sekitar juga berperan. Masa remaja seing juga disebut masa pubertas, pubertas sendiri adalah peralihan dari anak-anak menuju dewasa. Biasanya dialami anak usia 12-22 tahun. Mereka adalah pelajar SMP, baik SMP maupun SMA.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun