Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Mengembangkan Pengajaran PAUD Melalui Permainan

10 Juni 2014   05:59 Diperbarui: 20 Juni 2015   04:26 75 0

Permainan bagaimanakah yang baik? Apakah cukup dengan permainan yang hanya menstimulasi otak saja? Ataukah permainan yang dapat menstimulasi seluruh perkembangan anak? Itulah yang perlu diperhatikan bagi para pendidik dan orang tua. Perkembangan dan pengetahuan anak tidak hanya dipengaruhi oleh aktivitas belajar saja, namun banyak permainan yang dapat menanamkan pengetahuan kepada anak. Karena anak adalah pembelajar yang aktif, maka perlu berbagai pengembangan pengajaran PAUD melalui berbagai aktivitas permainan. Berikut ini akan dipaparkan hal-hal pokok yang perlu diperhatikan dalam memilih permainan, antara lain:

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun