Mohon tunggu...
KOMENTAR
Foodie

Sensasi Unik Dawet Sambel khas Kulon Progo

6 Mei 2024   07:21 Diperbarui: 3 Juni 2024   07:58 188 2
Kulon Progo merupakan salah satu kabupaten di wilayah Daerah Istimewa Yogyakarta yang berada di sebelah barat. Kabupaten ini memiliki wilayah yang juga berbatasan dengan laut. Kulon Progo sendiri kini pun semakin dikenal dengan bentang alamnnya. Berbagai destinasi wisata baru kini pun bermunculan.Tak hanya wisata alamnya, berbagai wisata kuliner unik pun bisa ditemukan di sini. Salah satunya adalah Dawet Sambel. Dikutip dari laman resmi Kementerian Pendidikan Dan Kebudayaan Direktorat Jenderal Kebudayaan, dawet sambel Kulon Progo merupakan makanan yang sudah jarang ditemui karena usianya yang sudah hampir 70 tahun. Dawet sambel ini berasal dari daerah Jatimulyo, Girimulyo.Seorang tokoh dawet sambel yakni Ibu Ponirah yang berasal dari Kokap, Kulonprogo menjelaskan bagaimana awal mula dawet ini. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun