Proses pembelajaran di sekolah akan berjalan dengan efesien dan efektif jika siswa memiliki tingkat motivasi belajar yang tinggi. Bagian dari motivasi ini adalah minat belajar siswa. Ketika siswa menunjukkan minat dalam pembelajaran, artinya siswa memiliki motivasi yang kuat. Siswa yang memiliki minat belajar yang tinggi akan terlihat lebih aktif dalam proses pembelajaran.
KEMBALI KE ARTIKEL