Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi

Jejali Anak dengan Game Online Edukatif

8 Oktober 2012   07:32 Diperbarui: 24 Juni 2015   23:05 222 1
Kemajuan ilmu dan teknologi semakin membuat siappun bisa dengan mudah mengakses semua konten yang tersedia di internet. Bahkan anak-anak usia balita pun saat ini sudah mampu mengakses konten-konten di internet berupa  permainan-permainan online yang bisa membuat  tumbuh kembang otak sang anak malah tergangu. Beberapa layanan pembuat game online kini semkin canggih, mereka membuat game edukatif yang mendorong kemampuan  otak sang anak untuk berfikir mudah sesuai dengan kemampuannya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun