Dalam lanskap geopolitik kontemporer, pertumbuhan ekonomi dan teknologi China telah menimbulkan pertanyaan penting tentang potensi untuk menyaingi hegemoni Amerika Serikat (AS). Penggunaan platform sosial media seperti TikTok oleh China, dalam konteks ini, sebenarnya memperlihatkan bagaimana China berupaya memperluas pengaruhnya secara global dan menantang dominasi AS.
KEMBALI KE ARTIKEL