Arus mudik dan balik Lebaran 2022 memang telah membuat macet di berbagai daerah, termasuk Yogyakarta. Walau kawasan kota relatif lengan di dua hari Lebaran lalu, namun setelah itu berbagai daerah wisata dan jalan menuju daerah-daerah itu mengalami kemacetan.
KEMBALI KE ARTIKEL