Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi

Mulai Kepo hingga Susah Move on Dari Kompasiana

20 November 2016   23:54 Diperbarui: 21 November 2016   00:42 201 13
Jujur, pertama kali saya mengetahui Kompasiana itu sekitar tahun 2013 atau 2014. Tuntutan pekerjaan untuk selalu update berita membuat saya harus membaca banyak hal dari sumber terpercaya. Kompas.com menjadi salah satu situs online yang selalu saya kunjungi. Bahkan, ketika saya membuka browser pun, jemari sudah langsung mengetik www.kompas.com secara otomatis. Tidak hanya di komputer kantor tetapi juga laptop pribadi, hehehe.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun