Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Tumbuhkan Kreativitas Warga, KKN UNS Ajak Ibu-ibu Dukuh Kanggungan Desa Wirun Buat Baju Tie Dye dan Scarf Ecoprint

5 September 2021   13:02 Diperbarui: 9 September 2021   14:41 512 1
Di masa pandemi Covid-19 ini, masyarakat dituntut untuk mengurangi kegiatan di luar dan mobilitas. Dampak dari hal tersebut tentu dirasakan oleh semua masyarakat. Berbagai aspek dalam kehidupan mau tidak mau harus berubah untuk menyesuaikan keadaan. Desa Wirun sendiri dikenal sebagai desa yang memiliki potensi daerah sebagai tempat wisata dan juga memiliki potensi SDM yang cukup banyak. Maka, untuk memberdayakan masyarakat dalam upaya pengembangan kreativitas dan potensi diri, kami mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) mengadakan beberapa kegiatan untuk mendukung hal tersebut.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun