Mohon tunggu...
KOMENTAR
Vox Pop

LPKA Tomohon Ikuti Penyusunan Rencana Kerja Satker Kemenkumham Sulut

26 Juni 2023   17:37 Diperbarui: 26 Juni 2023   17:37 78 0
Tomohon -- Senin (26/06) Lembaga Pembinaan Khusus Anak (LPKA) Kelas II Tomohon, Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Sulawesi Utara (Kanwil Kemenkumham Sulut), yang diwakili oleh Bendahara, Darlin Siahaan, dan Staf Keuangan, Rendy Rumambi, mengikuti kegiatan Penyusunan Rencana Kerja Satuan Kerja Jajaran Kemenkumham Sulut.

Bertempat di Aula Kanwil Kemenkumham Sulut, kegiatan ini dibuka secara langsung oleh Kepala Kanwil Kemenkumham Sulut, Ronald Lumbuun. Kakanwil mengatakan mengatakan bahwa penyusunan Renja merupakan proses terpenting dari semua fungsi pada sebuah instansi, karena tanpa perencanaan maka fungis-fungsi lain dari sebuah bagian tidak akan berjalan dengan baik. "Berikan output agar Reformasi Birokrasi yang telah kita jalankan memiliki dampak bagi masyarakat. Eksistensi kita harus betul-betul memiliki dampak dan bermanfaat," pesan Kakanwil.

Kegiatan dilanjutkan dengan pendampingan kepada operator perencanaan dalam penyusunan Renja Kolaborasi Perencanaan dan Informasi Kinerja Anggaran (Krisna) Satker oleh Tim Biro Perencanaan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun