Mohon tunggu...
KOMENTAR
Analisis Pilihan

Anies: Fenomena "Orang Dalam" Bikin Negara Rusak

13 Desember 2023   11:16 Diperbarui: 13 Desember 2023   13:07 134 0
Dalam debat capres cawapres yang diselenggarakan pada tanggal 12 Desember 2023, Anies Rasyid Baswedan menyampaikan pernyataan yang menarik perhatian publik. Ia mengatakan bahwa fenomena "orang dalam bikin negara rusak" adalah salah satu faktor yang menyebabkan Indonesia belum maju.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun