Serempak seluruh Himpunan Mahasiswa Jurusan (HMJ) di setiap Program Studi (Prodi) yang ada di Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI) DR. KH. EZ. Muttaqien, baik itu prodi Pendidikan Agama Islam (PAI), Pendidikan Bahasa Arab (PBA), Pendidikan Islam Anak Usia Dini (PIAUD), Ekonomi Syari'ah (EKOSY), Komunikasi Penyiaran Islam (KPI), dan Hukum Keluarga Islam (HKI), saling berkolaborasi dalam Program Tahsin & Tahfidh Al-Qur'an STAI DR. KH. EZ. Muttaqien, yang telah dibuka pada hari Selasa di aula kampus STAI (31/01/23).
KEMBALI KE ARTIKEL