Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Melalui Permainan, Mahasiswa KKN UM Memperkenalkan Angka dan Huruf pada Anak PAUD dan TK di Desa Pojok, Kecamatan Dampit

21 Juni 2021   20:32 Diperbarui: 21 Juni 2021   22:27 261 1
Senin , 21 juni 2021 Mahasiswa KKN Reguler Universitas Negeri Malang melaksanakan program kerja pertama yang bertemakan Pendampingan Pembelajaran anak PAUD dan TK di Desa Pojok, Kecamatan Dampit, Kabupaten Malang Jawa Timur.  Pelaksanaan kegiatan ini dilakukan dengan menerapkan protokol kesehatan sesuai anjuran pemerintah. Seluruh anak PAUD dan TK yang hadir temani oleh orang tua mereka masing-masing menggunakan masker, mencuci tangan dan menjaga jarak selama kegiatan berlangsung. Kegiatan ini hanya berlangsung selama 1 jam 30 menit.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun