Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Kerja Sama Pemerintah dengan Swasta dalam Rencana Proyek Jalan Tol Lumajang-Jember

9 April 2023   22:52 Diperbarui: 9 April 2023   23:35 1903 0
Kebutuhan biaya infrastruktur di Indonesia telah diatur dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah (RPJM). Rencana Pembangunan Jangka Menengah (RPJM) merupakan dokumen perencanaan untuk periode 5 (lima) tahun yang berisikan strategi pembangunan, kebijakan umum, program kementrian/lembaga dan kewilayahan, serta kerangka ekonomi yang mencakup gambaran perekonomian termasuk kerangka pendanaan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun