Untuk itu, kita harus selalu menjaga kesehatan dan imunitas agar virus tidak mudah bersarang dalam sel-sel tubuh yang menjadi targetnya. Salah satunya adalah organ paru-paru. Dilansir dari halaman vivahealth.com cara menjaga kesehatan berhenti merokok, menjauhi asap rokok, mencuci tangan dengan sabun dan air, menghindari polusi udara dan menjaga kebersihan udara dan melakukan aktifitas fisik secara rutin minimal 30 menit sehari, seperti olahraga di rumah.