Sejak Maret 2020, rencana pembelajaran yang sudah di rencanakan sekolah tidak dapat dilaksanakan dengan baik, di mana kebijakan pemerintah untuk memutus mata rantai penyebaran covid 19 DKI Jakarta harus lockdown bebarapa pekan. Begitu juga dengan sekolah menengah kejuruan tempat di mana saya mengabdi belasan tahun di Kawasan Jakarta Utara. Terpaksa "merumahkan" siswa untuk belajar.
KEMBALI KE ARTIKEL