Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy Artikel Utama

Kurang Tidur, Selain Bikin Ngantuk Juga Bisa Sumbang Berat Badanmu!

7 Desember 2016   22:10 Diperbarui: 8 Desember 2016   09:21 311 18
Semua pasti setuju, malam hari adalah waktu yang paling tepat untuk mengisi baterai setelah seharian beraktifitas, beristirahat. Apalagi gelapnya malam juga mendukung kita untuk menjadi terlelap, dengan membuat hormon melatonin yang membuat rasa kantuk bisa bekerja. Ya, secara alamiah, tubuh kita ini memang punya jam biologis yang sudah diatur, termasuk jam tidurmu.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun