Sidoarjo, 24 Juni 2024Â - Pada tanggal 23 Juni 2024, sosialisasi yang dilakukan oleh mahasiswa Universitas Muhammadiyah Surabaya mengenai penggunaan antibiotik yang baik dan benar telah sukses dilaksanakan di RT 03 RW 03 Desa Janti, Kecamatan Tulangan. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan sikap warga terhadap penggunaan antibiotik yang tepat guna mencegah resistensi antibiotik yang semakin meningkat.
KEMBALI KE ARTIKEL