Mohon tunggu...
KOMENTAR
Vox Pop

Meningkatnya Penderitaan Masyarakat Indonesia Akibat Guncangan Covid-19

24 Mei 2023   17:23 Diperbarui: 24 Mei 2023   17:28 97 0
Sekitar Tahun 2019, Seluruh dunia digemparkan oleh virus yang dikenal sebagai COVID-19. Hampir seluruh negara di dunia ini disusahkan oleh adanya COVID-19,termasuk Indonesia. Tidak hanya masyarakat tetapi pemerintah merasakan perubahan yang sangat signifikan setelah adanya COVID-19 ini. COVID-19 telah memberikan dampak yang sangat besar bagi Indonesia. Ekonomi, Sosial, Budaya, Kesehatan, dan Pendidikan, semuanya mengalami guncangan drastic akibat pandemic ini. Kondisi Pandemi di Indonesia mengalami peningkatan per harinya. Korban Jiwa yang meninggal karena terjangkit virus COVID-19 ini melejit sangat cepat di Indonesia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun