Bagi para
Potterhead, istilah yang diberikan bagi para penggemar Harry Potter, pasti tak asing dengan peran Hedwig, si burung hantu yang setia bekerja sebagai 'kurir' ala dunia sihir yang bisa mengirimkan barang dan melacak si pemilik di lokasi yang berbeda-beda. Adegan sinematik yang penuh khayalan ini memang tidak mungkin ada di dunia nyata, tetapi berkat imajinasi yang dituangkan oleh penulis andal seperti J.K Rowling, peran burung hantu ini cukup menjadi inspirasi bagi pihak-pihak yang bekerja di bidang logistik, bukan dari segi khayalannya, tetapi bagaimana mengemas strategi pemasaran yang mampu menarik para konsumen untuk menggunakan jasa pengiriman yang ditawarkan.
KEMBALI KE ARTIKEL