Bovine Ephemeral Fever (BEF), juga dikenal sebagai "Three-day sickness" atau "Demam Tiga Hari," adalah penyakit viral padaa sapi dan kerbau. Penyakit BEF pertama kali ditemukan tahun 1867 pada sapi di Afrika Tengah, setelah itu ditemukan di Afrika, Asia, dan Australia. Laporan kejadian BEF di Indonesia, diduga pertama kali terjadi pada tahun 1920 di Sumatera dan pada tahun 1979 penyakit yang sama muncul Kembali pada sapi ongole di Tuban dan Lamongan, Jawa Timur.Â
KEMBALI KE ARTIKEL