Lagi-lagi Yogyakarta dengan segala bangunan peninggalan bersejarah yang menarik, Plengkung Gading merupakan bangunan berbentuk seperti pintu gerbang yang melengkung. Bangunan ini memiliki nama asli Plengkung Nirbaya, terletak di dekat Alkid. Plengkung Gading yang berdiri kokoh ini pernah direnovasi bentuk aslinya pada 1986 untuk menjaga keaslian.
KEMBALI KE ARTIKEL