Menurut Jean Piaget (1896-1980), proses perkembangan kognitif anak-anak berubah melalu empat tahap perkembangan yang terdiri dari tahap sensorimotor (0-2 tahun), Preoperasional (2-7 tahun), Konkrit Operasional (7-12 tahun), dan Formal Operasional (12 tahun ke atas). Berdasarkan perkembangan kognitif ini, pendidik harus memberikan pembelajaran dengan materi ajar dan tugas yang sesuai dengan tahapannya untuk mencapai tujuan akhir pendidikan yaitu untuk menciptakan manusia yang dapat membuat sesuatu yang baru.Â
KEMBALI KE ARTIKEL